Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Curhatan Pilu Penggali Kubur Pasien Corona, Siaga di Kuburan Malam Hari Hingga Isak Tangis Keluarga yang Hanya Bisa Saksikan dari Kejauhan

Hafidh - Sabtu, 28 Maret 2020 | 10:00
Proses pemakaman korban corona di TPU Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat, Jumat (27/3/2020).
TribunJakarta.com/Elga Hikari Putra

Proses pemakaman korban corona di TPU Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat, Jumat (27/3/2020).

WIKEN.ID -Virus corona sedang menjadi momok bagi masyarakat Indonesia.

Pasalnya, angka kasus inveksi virus corona terus mengalami peningkatan sejak kasus pertama dikonfirmasi pada 2 Maret.

Hingga Jumat (27/3/2020) tercatat kasus positif corona bertambah menjadi 1.046 kasus, dan 87 pasien meninggal dunia.

Terus melonjaknya jumlah pasien corona tersebut juga membuat para penggali kubur harus sedia setiap waktu.

Baca Juga: IndoXXI Sudah Tutup, Ini Situs Nonton Film Streaming Penggantinya yang Legal

Di balik pilunya meninggalnya pasien positif corona, proses pemakamannya pun tak kalh mengharukan.

Asep, salah seorang penggali kubur pasien corona menceritakan pengalamannya.

Asep merupakan salah seorang penggali kubur di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat.

Hingga Jumat (27/3/2020), Asep bersama petugas penggali kubur TPU Tegal ALur sudah memakamkan 35 orang pasien covid-19 yang meninggal dunia.

Baca Juga: Ini 8 Situs Streaming Film Gratis Pengganti IndoXXI Yang Diblokir Kominfo

Dikutip dari TribunJakarta.com, Asep mengatakan, bahwa setiap harinya semakin banyak jenazah yang dimakamkan di TPU Tegal Alur.

"Kemarin ada 10. Hari ini sampai jam 3 sore, sudah ada empat yang dimakamin. Total ada sekitar 25 yang dimakamin disini," kata Asep, Jumat (27/3/2020).

Source :TribunJakarta.com

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x