Keesokan harinya, saat perjalanan menuju sekolah, tersangka memilih berganti pakaian dan menyerahkan diri ke Polsek Taman Saro, Jakarta Barat untuk menyerahkan diri.
Dari barang bukti dan pemeriksaan tempat kejadian perkara, polisi menemukan beberapa barang, salah satunya adalah gambar yang dibuat oleh pelaku.
Tokoh film itu sempat digambarkan pada selembar kertas dan merupakan tokoh favoritnya.
Jumlah total gambaran yang dibuat oleh NF ini sekitar 13 gambar dan ada beberapa kalimat di dalamnya.
Baca Juga: Gajinya Ratusan Juta Hinga Bisa Membiayai Sekolah, Pengasuh Rafathar Sempat Tak Kuat Kerja dengan Majikan Raffi AhmadMenurut Wakapolres Metro Jakarta Pusat, AKBP Susatyo Purnomo Condro, total ada 13 gambar yang dibuat sendiri.
Gambar tersebut didominasi dengan gambar wajah perempuan seakan sedang bersedih dan ada beberapa kalimat yang juga dituliskan.
Beberapa tulisan itu di antaranya 'Keep calm and give me torture' yang dalam bahasa Indonesia artinya 'Tetap tenang dan beri aku siksaan'.
Selain gambar dan kalimat, ternyata ada beberapa curahan hati dan emosi pelaku dituangkan di akun Facebook miliknya.
Bukti status yang diunggah NF kembali mencuat di media sosial, diunggah oleh salah satu teman followersnya.
Baca Juga: Nasibnya Tak Semujur Juara Indonesia Idol yang Lain, Penyanyi Ini Dipecat dan Digugat Cerai, Kembali Ngamen di Jalanan Hingga Berakhir di PenjaraDan bukti unggahan ini diunggah di beberapa akun sosial media, salah satunya di akun Instagram @neng_update.
"Ini mah teman followersku, dia sempat update stastus tentang hal itu (pembunuhan), kukira sih yah bohongan, ternyata beneran untung udah pernah ku sceenshoot dong semua status itu," ujar salah satu follower pelaku.