Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dibutuhkan 91 Eskalator Untuk Masuk ke Dalam, Stasiun Kereta Bawah Tanah Setara 31 Lantai Jadi Stasiun Terdalam Ketiga di Dunia

Pipit - Rabu, 04 Maret 2020 | 14:40
Video yang menampilkan kereta api bawah tanah di China mendadak menjadi perbincangan hangat di berbagai media.
Kompas

Video yang menampilkan kereta api bawah tanah di China mendadak menjadi perbincangan hangat di berbagai media.

WIKEN.ID - Menjadi stasiun bawah tanah terdalam di dunia membuat stasiun ini viral.

Terlebih lagi pernah beredar Video yang menampilkan stasiun kereta bawah tanah ini,

Sesuai namanya, pengguna moda transportasi ini membutuhkan waktu yang agak lama untuk dapat masuk ke dalam stasiun dari atas.

Namun, di kota Chongqing, China terdapat stasiun kereta bawah tanah terdalam di negeri itu.

Baca Juga: Menggemaskan, Bukannya Anjing Atau Kucing, Bocah Ini Malah Menjalin Persahabatab Tak Lazim dengan Binatang Ini

Baca Juga: Tiap Malam Jumat Kepala Evi Masamba Selalu Sakit, Ustadz Dhanu Ungkap Ada Anak Buah Dajjal Hingga Sihir dalam Tubuhnya!

Untuk mencapainya, calon penumpang harus menggunakan eskalator hingga kedalaman 94 meter atau setara dengan gedung berlantai 31.

Stasiun terdalam itu adalah Hongduti yang dilintasi jalur enam yang beroperasi di kota Chongqing.

Stasiun ini sebelumnya berada di kedalaman 60 meter sebelum dipindahkan semakin dalam untuk terhubung dengan kereta bawah tanah jalur 10.

Untuk mencapai stasiun ini dibutuhkan total 91 eskalator untuk membawa calon penumpang dari jalur enam menuju jalur 10 dan ke permukaan tanah.

Dengan kedalaman itu, calon penumpang membutuhkan waktu tiga menit dan 15 detik untuk masuk atau meninggalkan stasiun Hongtudi.

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x