Isyana dan Rayhan melakukan serangkaian acara sakral, yaitu pengajian dan siraman pada 1 Februari 2020.
Baca Juga: Laboratorium di Jerman Ditutup Setelah Memperlakukan Hewan dengan Kejam untuk Uji Coba Dosis Aman
Setelah pengajian dilanjutkan dengan ritual siraman dengan adat Jawa yang diselenggarakan di kediaman Isyana di Bandung.
Sementara itu, Rayhan juga turut melangsungkan pengajian dan siraman bersama keluarga besar di tempat yang berbeda.
2. Akad Nikah di Bandung
Rangkaian upacara pernikahan Isyana dan Rayhan dimulai dengan akad nikah pada pukul 07.00 di The Trans Luxury Hotel Bandung.
Setelah Rayhan mengucapkan ijab kabul dan keduanya resmi menjadi sepasang suami-istri, acara kemudian dilanjutkan dengan prosesi Panggih.
3. Prosesi Akad Nikah Usung Adat Jawa
Mengusung adat Jawa, Isyana mengenakan kebaya klasik modern berwarna putih rancangan Didiet Maulana.