Wajah lelah usai melahirkan tak menutupi kecantikan parasnya.
Di foto yang lain, tampak Sophia tengah memeluk pinggang Indra.
Penampilan Sophia dalam kedua foto itu langsung menjadi sorotan.
Pasalnya, meski foto itu diambil 26 tahun yang lalu, wajah Sophia tampak sama.
Tak ada yang berbeda dari wajah Sophia kini dan 26 tahun lalu.
Hal tersbeut membuktikaan jika paras cantik Sophia memang tak menua.
"Wajah ny ga brubah dari dlu ..@sophia_latjuba88,"
"Jeng sophie duh badan ky biola gmn caranyaaa,"
"wajahnya kok sama aja sama sophia 26 tahun kemudian,"