Follow Us

Bukan Beton, Ini Dia Keindaan Jembatan yang Terbuat dari Akar Pohon, Intip Videonya!

Amel - Senin, 19 Agustus 2019 | 18:30
Bukan Beton, Ini Dia Keindaan Jembatan yang Terbuat dari Akar Pohon, Intip Videonya!
YouTube Adi Masliardi

Bukan Beton, Ini Dia Keindaan Jembatan yang Terbuat dari Akar Pohon, Intip Videonya!

Baca Juga: Setengah Wilayah di Pulau Ini Diblur Google Maps, di Video Ini Terkuak Misterinya!

Jembatan akar itu terletak di Sungai Batang Bayang.

Jembatan sepanjang 30 meter menghubungkan dua desa kecil yang terpisah oleh sungai yang besar.

Meskipun terlihat seperti akar yang secara alami terjalin bersama, jembatan tersebut konon dikembangkan oleh seorang guru setempat, menurut laporan Good Times (10/9/2019).

Namun ada juga versi cerita lain yang mengatakan bahwa jembatan akar itu dibuat oleh masyarakat setempat agar memudahkan akses melewati sungai.

Baca Juga: Video Ikan Asin Jilid 2: Hotman Paris Lakukan Serangan Balik Laporkan Farhat Abbas dengan Berbagai Pasal

Akar pohon beringin di masing-masing sisi sungai mulai tumbuh dan membentuk jembatan yang diperkirakan membutuhkan waktu sekitar ratusan tahun sebelum cukup kokoh untuk bisa digunakan.

Kini, kabel logam dan papan kayu juga digunakan untuk mendukung jembatan akar agar lebih sempurna.

Tahun demi tahun, jembatan akar membantu penduduk desa yang tinggal di dekatnya untuk menyeberang.

Baca Juga: Ruben Onsu Rayakan Pesta Ulang Tahun Super Mewah, di Video Ini Jordi Bocorkan Kisaran Biaya: Kayaknya Mau Direimburs Deh!

Bahkan ada juga wisatawan yang terpesona dengan jembatan akar itu.

Tonton video di bawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang jembatan akar di Sumatera Barat:ntar terkait nasib malang yang menimpanya.

Halaman Selanjutnya

Editor : Wiken

Latest