Tak hanya itu, ia bahkan ingin memberikan motivasi kepada banyak wanita yang merasa kurang cantik saat ini.
"Meldi malah ingin kasih semangat ke kalian yang belum cantik dan keinginan cantik itu harus ada," pungkasnya.
Wah, menurut Wikeners bagaimana nih pernyataan dari Meldi?(*)
Baca Juga: Bahagia Jadi Trangender, di Video Ini Stasya Blak-Blakan Bongkar Soal Dirinya, Seorang Dokter?