WIKEN.ID -Beberapa waktu lalu warganet dihebohkan kembali dengan pernikahan yang maharnya fantastis.
Nah, kali ini berbedaa dengan video tersebut, wanita ini justru menggunakan Surah Ar-Rahman sebagai maharnya.
Di video tersebut terlihat sepasang yang sedang melangsungkan pernikahan dengan disaksikan oleh puluhan orang.
Seperti yang diketahui adat juga tak luput dari tradisi pernikahan berupa mahar.
Pemberian mahar menjadi bentuk penghormatan ada mempelai wanita menjelang pernikahan.
Uang panai memiliki kelas sesuai dengan strata sang wanita, mulai dari kecantikan, keturunan bangsawan, pendidikan, hingga pekerjaannya.
Pengaruh faktor pendidikan misalnya, jika gadis yang akan dilamar memiliki pendidikan sebagai sarjana strata 1, harga panai akan lebih mahal dari gadis lulusan SMA, sedangkan perempuan lulusan S2 akan jauh lebih mahal dari perempuan lulusan S1.
Sebagai contoh, jika uang panai bagi perempuan lulusan SMA senilai Rp 50 juta, maka uang panai bagi gadis berpendidikan S1 diperkirakan Rp 75 juta hingga Rp 100 juta.
Baca Juga: Saingan dengan Warung Bu Anny, Warung Bu Riska Jual Nasi Goreng 100 Ribu, Begini Videonya!