Follow Us

Video Evakuasi Mobil Berlampu Strobo Biru yang Nyaris Masuk Sungai, Pengemudinya Pun Kabur

Alfa - Sabtu, 08 Juni 2019 | 19:30
Petugas derek melakukan evakuasi terhadap mobil hitam berlampu strobo yang mengalami kecelakaan di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, (8/6/2019).
KOMPASTV

Petugas derek melakukan evakuasi terhadap mobil hitam berlampu strobo yang mengalami kecelakaan di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, (8/6/2019).

WIKEN.ID - Video ini memperlihatkan evakusi sebuah sedan yang terguling menabrak pemtas sungai.

Dari video terlihat, mobil hitam yang dilengkapi lampu strobo biru ini posisi miring dan nyaris masuk ke dalam kali di Jalan Raya Pasar Minggu, Jakarta Selatan pada Sabtu (8/6/2019) pagi.

Video ini juga lampu strobo berwarna biru yang menempel di dalam mobil hitam dengan plat polisi B 2100 RP ini masih menyala.

Dirangkum dari beberapa sumber, pemicu kecelakaan ini diduga pengemudi dalam kondisi mabuk saat berkendara sehingga hilang kendali.

Baca Juga: Terpopuler, Video Kecelakaan Mobil Adu Kepala Dengan Truk Hingga Hingga Fakta Tabrakan 8 Kendaraan di Tol

Mobil sedan hitam ini pun menjadi tontonan warga.

Menurut keterangan saksi sebelum kecelakaan, mobil ini terlibat kebut-kebutan di jalan raya dari arah Pasar Minggu menuju Pancoran lalu hilang kendali dan menabrak tiang listrik.

Saat kecelakaan pengemudi terpental dan masuk ke dalam sungai

Hingga kini, belum diketahui identitas pengemudi karena langsung melarikan diri setelah kecelakaan.

Baca Juga: Beredar Video Viral Kecelakaan Beruntun 8 Kendaraan di Tol Semarang, Inilah Faktanya Versi Polisi

Mobil ini nyaris tercebur ke dalam sungai.

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular