Follow Us

Sempat Diejek karena Bentuknya Seperti Organ Vital Wanita, Stadion Ini Akhirnya Diluncurkan untuk Gelaran Piala Dunia 2022

Agnes - Sabtu, 04 Mei 2019 | 08:00
Awalnya diejek, stadion ini akhirnya resmi diluncurkan. Bentuknya mirip organ vital wanita
mirror.co.uk

Awalnya diejek, stadion ini akhirnya resmi diluncurkan. Bentuknya mirip organ vital wanita

WIKEN.ID - Sebuah stadion sepakbola baru di Qatar akhirnya diluncurkan.

Stadion ini diluncurkan setelah diejek karena desainnya yang unik.

Banyak orang yang membandingkan desain stadion yang mirip dengan alat kelamin wanita.

Stadion yang diberi nama Al Wakrah ini kini telah selesai dengan beberapa pihak yang mengatakan itu menyerupai alat kelamin wanita.

Baca Juga : Perankan Sansa Stark di Game of Thrones, Sophie Turner Resmi Menikah dengan Joe Jonas

Stadion ini akan menjadi tempat pelaksanaan Piala Dunia 2022 di Qatar.

Tepatnya digunakan untuk pertandingan hingga perempat final turnamen.

Dirancang oleh mendiang arsitek Inggris-Irak, Dame Zaha Hadid.

Hadid kepada TIME Magazine pernah mengatakan bahwa ia merasa malu bahwa orang-orang membandingkan bangunan itu dengan vagina.

Dia berkata, “Sangat memalukan mereka datang dengan hal-hal yang tidak masuk akal seperti ini.

Baca Juga : Video Formasi 150 Domba Menyambut Era Kaisar Baru Jepang, LIhat Aksi Lucunya

Source : mirror.co.uk

Editor : Agnes

Baca Lainnya

Latest