Beberapa warganet pun mendesak Luna Maya agar membalas komentar Faisal Nasimuddin tersebut.
Luna Maya sendiri sempat dikabarkan dekat dengan Faisal Nasimuddin.
Mereka dikabarkan dekat dan bahkan ibunda Faisal Nasimudin sudah merestui hubungannya dengan Luna Maya.
Fasial Nasimuddin merupakan anak dari salah satu konglomerat paling berpengaruh di Malaysia.
Ia merupakan anak pemilik Naza Group. Naza Group sendiri adalahperusahaan berskala internasional dan menaungi franchise sejumlah mobil mewah di Malaysia.
Baca Juga : Akhirnya Rilis! Inilah Video Musik Berwarna-warni BTS untuk Lagu
Sementara itu, Luna Maya baru-baru ini mengaku kagum boyband Kpop BTS danrela berkelana untuk mengunjungi beberapa negara demi bisa melihat langsung aksi panggung BTS.
Luna Maya pun rela datang ke Billboard Music Awards 2019 untuk menyaksikan aksi BTS.
BTS dan Halsey tampil berkolaborasi di panggung Billboard Music Awards 2019. Berikut videonya: