Follow Us

7 Fakta Megah Masjid Camii di Tokyo, Tempat Pernikahan Syahrini

Alfa - Kamis, 28 Februari 2019 | 14:00
Masjid Tokyo Camii di Shibuya, Jepang.
Dok. Nippon.com

Masjid Tokyo Camii di Shibuya, Jepang.

Bahkan, disebut-sebut Masjid Tokyo Camii ini jadi masjid terindah di Asia.

2. Lokasinya strategis

Masjid Tokyo Camii berlokasi tidak jauh dari kawasan Shinjuku dan Harajuku.

Jika kamu sedang berkeliling di kawasan tersebut, jangan lupa untuk mampir sebentar melihat sejarah dan peradaban islam yang ada di Jepang.

Bagi traveler muslim, kamu bisa datang ke Masjid Tokyo Camii untuk bertemu teman-teman muslim lainnya di sana.

3. Ornamen dindingnya cantik

Jika menengok di dinding masjid, banyak hiasan dan ornamen cantik yang menempel di dinding.

Langit-langit masjid juga dirancang dengan beragam ornamen yang cukup detail.

Bagian langit masjid dibuat tinggi, sehingga masjid menjadi tampak lebih luas.

Hampir keseluruhan ornamen masjid, mulai dari dinding, atap, hingga karpet didominasi dengan warna biru yang menyejukkan.

4. Penggambungan unsur modern dan masa lalu

Pembangunan Masjid Tokyo Camii menggabungkan unsur masa lalu dan modern.

Editor : Alfa

Latest