"Buku pelajaran loh katanya. Jadi di buku pelajaran sekolah. Ada foto dan nama orang-orang hebat, lalu harus dipasangkan dengan benar."
"Nah salah satunya ada aku!! Terus yang bikin seru tuh, buku itu dibagikan ke banyak sekolah kan."
"Nah itu jadi masalah bagi para orang tua murid dan guru," ujarnya.
Maria Ozawa menjelaskan bahwa dirinya tidak tahu apa-apa soal fotonya yang masuk di buku pelajaran.
Namun Miyabi justru merasa jika dirinyalah yang disalahkan atas kasus ini.
"Aku tidak tahu kenapa fotoku masuk buku pelajaran. Ya, jadi fenomena sosial."
"Tapi kan mereka yang seenaknya pasang foto aku. Aku nggak salah apa-apa dong ya."
"Hal yang seperti itu banyak ya di Indonesia," kata Miyabi.
Meski namanya menimbulkan kontroversi, Miyabi tetap merasa senang bisa dikenali oleh orang-orang Indonesia.
"Aku senang banget bisa dikenal dan dicintai orang-orang Indonesia."