Follow Us

Jangan Lamgsung Disimpan ke Freezer! Intip Teknik Menyimpan Daging Kurban Agar Bisa Awet dan Tahan Lama, Gimana Nih?

Hafidh - Rabu, 21 Juli 2021 | 13:33
cara menyimpan daging kurban agar awet tahan lama
pexels

cara menyimpan daging kurban agar awet tahan lama

4. Segera masak atau simpan

Segera lakukan pengolahan atau penyimpanan setelah daging dipisahkan dari tubuh hewan. Jangan dibiarkan terlalu lama.

Jika daging yang diterima dalam kondisi tidak bersih, segera cuci kemudian segera lakukan pengolahan.

5. Menyimpan daging tanpa dicuci

Daging dapat disimpan tanpa dicuci terlebih dahulu asalkan sudah bisa dipastikan daging kurban yang diterima dalam kondisi bersih.

Dalam kondisi bersih, daging bisa langsung disimpan di dalam kulkas.

Pencucian boleh dilakukan sesaat sebelum daging akan dimasak.

Baca Juga: Kini Berseteru dengan Mantan Mertua, Nindy Ayunda Akui Stres Berat Takut Sang Anak Mengetahui Hal Ini

6. Potong daging menjadi ukuran kecil

Jika ingin menyimpan daging di dalam kulkas, pastikan untuk memotongnya menjadi potongan-potongan kecil terlebih dahulu.

Potongan daging kurban itu kemudian dimasukkan ke dalam plastik bening berukuran 0,5 atau 1 kg, kemudian simpan di dalam kontainer plastik ukuran sedang, barulah bisa diletakkan di dalam kulkas.

7. Hilangkan udara dalam plastik

Editor : Wiken

Baca Lainnya

Latest