Follow Us

Kabar Baik, 70 Vaksin Potensial Untuk Melawan Virus Corona Tengah Dikembangankan, Dua Diantaranya Sudah Berada Dalam Fase 2

Pipit - Kamis, 16 April 2020 | 18:00
Sukarelawan Uji Coba Vaksin Corona Ceritakan Apa yang Terjadi pada Tubuhnya Setelah Disuntik, Ngaku Rela Menanggung Beban Ini Demi Masyarakat: Saya Merasa Bisa!
GridHealth.ID

Sukarelawan Uji Coba Vaksin Corona Ceritakan Apa yang Terjadi pada Tubuhnya Setelah Disuntik, Ngaku Rela Menanggung Beban Ini Demi Masyarakat: Saya Merasa Bisa!

WIKEN.ID - Lonjakan kasus positif dan kematian terus bertambah, saat ini dunia sangat membutuhkan adanya vaksin untuk virus corona.

Namun untuk pengembangan sebuah vaksin hingga akhirnya bisa efektif dan aman untuk digunakan pun juga bukan merupakan hal yang mudah dan memerlukan waktu.

Namun, kabar baik bagi seluruh umat manusia, saat ini vaksin Corona terus dikembangkan para peneliti dunia.

Baca Juga: Berkarir Sejak Kecil dan Miliki Kekayaan Hingga 430 Miliar, Ini Tampilan Rumah Agnez Mo yang Mewah, Dapurnya Seperti Restoran!

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan, ada 70 vaksin corona potensial yang sedang dikembangkan di seluruh dunia.

Tiga di antaranya bahkan telah mencapai tahap uji klinis tiga calon percobaan manusia.

Dalam proses klinis yang dikembangkan oleh CanSino Biologics yang terdaftar di Hong Kong dan Institut Bioteknologi Beijing, vaksin eksperimental kini berada dalam fase 2.

Dikutip dari Tribunnews, dua vaksin yang diuji coba pada manusia merupakan perawatan yang dikembangkan secara terpisah oleh pembuat obat Amerika Serikat, dan Inovio Pharmaceuticials.

Terdapat tiga fase yang harus dilewati dalam pembuatan vaksin.

Biasanya, vaksin dikembangkan di laboratorium sebelum diuji pada hewan.

Mengutip dari Guardian, jika terbukti aman dan menghasilkan respon imun pada fase pra-klinis, vaksin akan memasuki uji coba manusia atau klinis.

Fase 1

Pada fase 1, menetapkan keamanan vaksin dalam sekelompok kecil orang sehat.

Baca Juga: Ditutupi Rapat, Al El dan Dul Ternyata Pernah Lihat Perlakuan Tak Pantas Ahmad Dhani pada Maia Estianty Hingga Izinkan Orangtuanya Berpisah

Tujuannya mengesampingkan efek samping yang melemahkan.

Fase 2 dan 3

Menguji kemanjuran dan dalam wabah seperti sekarang, fase 2 dan 3 dapat dilakukan di tempat-tempat di mana penyakit itu lazim dijumpai.

Sejalan dengan fase-fase selanjutnya, kapasitas produksi untuk kandidat vaksin secara bertahap dibangun.

Sehingga dengan ini, pabrik-pabrik mampu memproduksinya dalam skala besar jika badan pengawas menilai bahwa vaksin itu sudah mendapat lisensi.

(*)

Editor : Wiken

Latest