"Maksudku kesetiaan adalah walaupun pasangan itu gila, melakukan hal-hal yang gila kepadamu, gue ngerasa kalau gue meninggalkan hubungan itu, gue kayak mengkhianati hubungan itu," ujar Agnez.
Agnez Mo blak-blakan mengatakan pernah menjalintoxic relationshipselama beberapa tahun.
"Dan gue pernah berada dalam sebuah hubungan selama beberapa tahun yang penuh pengkhianatan,"
"Penuh dengan kebohongan," ungkapnya.
Agnez Mo menyebutkan bahwa ketika ia mengakhiri sebuah hubungan, maka banyak orang yang akan menyalahkan dirinya.
"Dan orang akan berpikir bahwa itu mudah, oh Agnez Monica, tentu 'Masa lo susah sih?' misalnya gitu,"
"Selalu pada akhirnya yang disalahin itu gue, padahal sebenarnya mungkin tidak," lanjut Agnez.