Follow Us

Berenang di Laut, Perut Gadis Ini Tiba-tiba Membesar, Keluarga Menuduh Dihamili oleh Ikan, Ternyata Ini Fakta Sebenarnya

Agnes - Sabtu, 27 Juni 2020 | 08:00
Ilustrasi berenang di laut
PIXABAY/FREE-PHOTOS

Ilustrasi berenang di laut

Dari hasil pemeriksaan lanjutan, benda yang ada di rahim Kimberley ternyata bukanlah janin, melainkan kista ovarium.

"Pemindaiannya benar-benar menyerupai ikan, tapi ternyata tidak.

Dia memiliki kista indung telur. Tidak mungkin mengandung ikan di dalam indung telurnya," ujar Dr Massachusette Fernandez, obgyn yang merawat Kimberley.

Berat badan Kimberley bahkan laiknya orang tengah hamil, bahkan berat badannya sampai naik 10 kg.

Baca Juga: Bungkusan Pocong Gegerkan Warga Kudus, Mbah Mijan Sampai Turun Tangan Bongkar Rahasia Praktik Ilmu Hitam Tersebut: Ritual Sangat Berbahaya

Dari yang awalnya 40 kg, jadi 50 kg.

Ayahnya, Pablo Robles, pun mengatakan keluarganya telah menerima bahwa Kimberly tidak hamil, baik dari anak lelaki setempat atau ikan.

Penduduk setempat di pulau kecil Manaet di wilayah Bacacay memang memiliki kepercayaan bahwa perempuan harus menghindari laut selama lima hari setelah masa menstruasi.

Keyakinan ini berasal dari takhayul Filipina kuno yang mengatakan jika perempuan yang sedang menstruasi berenang di laut tanpa pakaian dalam, organisme (di dalam laut) dapat masuk ke vaginanya dan menyebabkan perempuan itu hamil.(*)

Editor : Wiken

Baca Lainnya

Latest