Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Nikahi Puput Nastiti Devi yang Lebih Muda 31 Tahun, Ahok Mengaku Sempat Diprotes Anak Sendiri

Rebiyyah Salasah - Selasa, 24 Desember 2019 | 11:40
Ahok dan Puput
instagram.com/fdphotography90

Ahok dan Puput

Ia sempat menyinggung tentang perceraian Ahok dan Veronica Tan.

"Setelah mendengar rekaman dariPak Tong, saya tidak bisa lagi mencegah Pak Ahok untuk bercerai," tuturPDT. Dr Benyamin F Intan, "Saya melihat saya sendiri tidak bisa sesabar Pak Ahok."

Ahok kemudian mulai bercerita tentang hubungannya dengan anak-anaknya.

"Kemarin saya makan sama tiga anak sama mama saya," kata Ahok.

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan putrinya, Nathania Purnama
Youtube-instagram.com @Nata.decoco17

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan putrinya, Nathania Purnama

Baca Juga: Geger Foto Ahok Lagi Dipeluk Hingga Cium 2 Wanita Cantik di Tahanan, Akun Penyebar Justru Sebut: Kalau Ini Editan, Potong Telinga Saya!

Menurutnya, anak laki-laki dia tidak pernah mempermasalahkan terkait perceraiannya dengan Veronica Tan maupun pernikahannya dengan Puput.

Sementara anak perempuannya justru sebaliknya.

"Anak perempuan saya itu dari kecil dididik seolah saya nggak sayang sama dia," ujar Ahok.

Dari pernikahannya dengan Veronica Tan, Ahok memiliki tiga anak yaitu Nicholas Purnama, Nathania Purnama, Daud Albeenner Purnama.

Menceritakan Nathania, Ahok mengaku anak perempuannya itu lebih membela mamanya.

"Dia bilang, 'Papa sudah beruntung tidak ditinggal mama ketika waktu itu,' 'Kenapa papa nikah, kan bisa nggak nikah?', 'Nikah sama yang muda lagi," jelas Ahok menceritakan apa yang diucapkan oleh anaknya.

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x