Follow Us

Menembus Hutan Setinggi Gunung, Jembatan Ini 'Dipegang' oleh Dua Tangan Raksasa

Rebi - Senin, 23 September 2019 | 09:30
Golden Bridge
Boredpanda

Golden Bridge

Desain Jembatan Emas ini dibuat oleh TA Landscape Architecture.

"Kami bangga bahwa produk kami telah dibagikan oleh orang-orang di seluruh dunia," kata desainer utama dan pendiri TA Landscape Architecture, Vu Viet Anh, kepada AFP.

Kerangka tangan batu raksasa dibuat dan ditutupi dengan jerat baja.

Pembangunan jembatan ini menghabiskan waktu sekitar satu tahun.

Golden Bridge
Boredpanda

Golden Bridge

Baca Juga: Divonis Tak Bisa Punya Bayi, Wanita Ini Terkejut Tiba-tiba Melahirkan Tanpa Tahu Dirinya Hamil

Vietnam mengalami lonjakan di bidang pariwisata karena semakin banyak orang menemukan keindahan negara ini.

Negara ini telah lama berupaya untuk meningkatkan jumlah pengunjung dan memposisikan dirinya sebagai tujuan yang harus dilihat di Asia Tenggara.Mereka mencatat 13 juta pengunjung asing tahun 2017, sebagian besar dari Cina.

Golden Bridge
Boredpanda

Golden Bridge

Jembatan ini merupakan bagian dari investasi senilai $ 2 miliar untuk mendatangkan lebih dari 1,5 juta pengunjung yang diterima setiap tahun.

Jembatan ini baru selesai dibangun dan dibuka untuk umum pada bulan Juni 2018.

Golden Bridge
Boredpanda

Golden Bridge

Editor : Wiken

Baca Lainnya

Latest