Dibalik Tampilannya yang Kocak, Siapa Sangka Ternyata Wendy Cagur Mengidap Penyakit Ini, Hingga Disarankan ke Dokter Jiwa!

Sabtu, 24 September 2022 | 11:46
Kompas.com

Wendy Cagur

WIKEN.ID -Siapa yang tak kenal dengan sosok Wendi Cagur?

Selain sebagai presenter, Wendi Cagur juga dikenal sebagai pelawak.

Gaya bercandanya yang khas membuat Wendi Cagur memiliki banyak penggemar.

Namun siapa sangka, dibalik tampilannya yang kocak, ternyata pelawak di acara Lapor Pak di Trans 7 itu simpan sebuah penyakit loh.

Baca Juga: Keputusan Mualaf Membuatnya Dijauhi Teman-temannya, Nathalie Holscher: Jalani Aja, Allah Sayang Sama Aku..

Bahkan, Wendi Cagur sempat disarankan untuk berkonsultasi langsung dengan dokter jiwa.

Rupanya Wendi Cagur mengidap overthinking yang berakibat pada kesehatannya.

Di balik kelucuannya, Suami Ayu Natasha itu idap Overthinking, adalah istilah dalam psikologi untuk orang yang memikirkan segala sesuatu terlalu berlebihan.

"Gue didiagnosis sama dokter overthinking. Kenapa gue gampang kena asal lambung bukan karena makanan (disebabkan overthinking)."

Baca Juga: Kini Jadi Penyanyi Top Tanah Air, Siapa Sangka Rizky Febian Ternyata Hidupnya Pernah Divonis Dokter Cuma 6 Bulan, Kenapa?

"Gue berpikir hal yang enggak akan terjadi dan enggak mungkin terjadi," ucap Wendi Cagur dikutip dari kanal YouTube The Leonardo’s, beberapa waktu silam.

"Suami Ayu Natasya ini mengaku sangat terkejut, lantaran dokter menyarankan agar ditangani langsung oleh dokter sakit jiwa."

"Gue ke dokter. Gue konsultasi. Kata dokter, gue disuruh harus ke dokter jiwa. Gue sempet syok juga, 'hah gue sakit jiwa'," ujar Wendi Cagur.

Baca Juga: Jangan Simpan Mie Sembarangan! 9 Orang Ini Mendadak Tewas Gegara Makan Mie yang Disimpan di Kulkas, Kok Bisa?

YouTube The Leonardo's

Wendy Cagur ungkap kondisi mentalnya yang kerap berpikir berlebihan (overthinking)

Salah satu pembawa acara Brownis ini juga mengungkapkan salah satu contoh overthinking-nya.

"Misalnya pas gue naik pesawat, gue udah berpikir ke mana-mana dah tuh. Mulai gelisah," kata Wendi Cagur.

Kemudian, Wendi Cagur mengaku dikasih obat untuk mengatasi kepanikannya.

Baca Juga: Kenang Masa Lalunya, Nikita Mirzani Ternyata Sempat Kabur dari Rumah Gegara Ogah Disuruh Ayahnya Jadi Ustazah, Kenapa?

Namun, ia tidak ingin ketergantungan pada obat.

Pandemi Covid-19 sempat membuat gejala overthinking-nya sempat kambuh.

Tetapi, berjalannya waktu, Wendi bisa atasi pikiran berlebihannya terkait virus corona.

Baca Juga: Ceritakan Kehidupan Ranjang, Nikita Mirzani Blak-blakan Soal Pertama Kali Keperawanannya Hilang: Jujur Ya..

Sebagai informasi, Wendi Cagur lahir di Jakarta, 8 Mei 1979.

Namanya mencuat semenjak bergabung bersama grup lawak Cagur pada 2002.

Pelawak bernama asli Wendy Armoko ini pernah masuk dalam nominasi Panasonic Globel Awards 2004 untuk kategori Pelawak Terfavorit. (*)

Tag

Editor : Hafidh