Suka Pakai Wig, Terungkap Rambut Asli Lucinta Luna Saat Diperiksa Polisi, Sudah Tidak Botak Seperti Dulu

Rabu, 12 Februari 2020 | 15:30
instagram.com/lucintaluna

Kata Polisi Soal Nama Asli dan Jenis Kelamin Lucinta Luna

WIKEN.ID -Baru-baru saja, selebgram kontroversi Lucinta Luna di amankan pihak kepolisian.

Artis Lucinta Luna tersebut ditangkap karena membawa narkoba.

Ia di grebek pihak kepolisian pada dini hari di apartemennya.

Banyak bergaya bak seorang model, Lucinta Luna kerap mencari perhatian.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: 4 Tahun Berlalu, Anak Kandung Mario Teguh Hidupnya Makin Bersinar, Hingga Ariel Noah yang Akhirnya Minta Jawaban Kenapa Ditolak BCL Setelah 12 Tahun Dipendam

Beberapa bulan yang lalu, penampilan asli Lucinta Luna justru terbongkar.

Dibalik rambut panjang Lucinta Luna ternyata itu hanya sebuah wig

Hal tersebut terbongkar pada suatu adegan live di TV.

Kejadian yang tak biasa terjadi pada saat Lucinta Luna mengisi program acara Pesbukers ANTV.

Baca Juga: Setelah Bertemu Baim Wong, Terungkap Sosok Sopir Angkot di Semarang, Kemana Istrinya?

Diketahui, pada saat itu Pesbukers di huni oleh artis-artis kondang lainnya.

Seperti, Ruben Onsu, Raffi Ahmad, Eko Patrio dan masih banyak lagi.

Kerap berpenampilan bak model glamour, kali itu Lucinta Luna justru malu bukan kepayang kala penampilan aslinya terungkap.

Bahkan, terungkap pula bila rambut panjang hitamnya hanyalah rambut palsu.

Baca Juga: Hampir Putus Asa, Artis Ini Sampai Minta Tolong Banyak Orang demi Bertemu Supir Angkot yang Bawa Bayi 3,5 Bulan Narik Keliling Semarang

Rahasia tersebut terunnnngkap saat Lucinta Luna tengah beradegan berlomba panco dengan bintang tamu wanita lainnya.

Dari video yang di unggah kedalam YouTube Channel Nunews Update terlihat Lucinta Luna berjuang untuk mengalahkan lawannya saat bermain panco.

Saking semangatnya, justru membuat Lucinta Luna jatuh ke lantai.

Akibat ia jatuh membuat rambut hitamnya terbuka, disitulah terungkap bila rambutnya tersebut palsu.

Baca Juga: Terjerat Korupsi TVRI Hingga 12 Miliar, Komedian Ini Menangis Tersedu Karena Harus Jual Harta yang Susah Payah Dikumpulkannya Bertahun-tahun: Rumah Saya Disita

Raffi yang melihatnya segera mengambil wig Lucinta Luna dan mengarahkan ke kamera.

Melihat kejadian tersebut, satu studio pun langsung diramaikan dengan gelak tawa.

Setelah itu, Lucinta Luna yang masih terduduk di lantai langsung memasang wignya kembali.

Namun, sebelum wignya terpasang, terlihat jelas bentuk kepala lucinta luna yang asli.

Ia tak memiliki rambut panjang, melainkan kepalanya terlihat botak dan rambutnya berbentuk cepak bak seorang pria.

Baca Juga: 35 Tahun Setia Walau Suaminya Berkali-kali Menikah Lagi, Artis Cantik Tahun 80an Ini Rela Jadi Istri Kedua Sang Raja Dangdut Usai Tinggalkan Suami Sahnya

Belakangan ini beredar foto-foto saat Lucinta Luna di tangkap polisi.

Terlihat ia sedang menjalani proses pemeriksaan karena ia terbukti membawa narkoba.

IG : tante.pfficially

Lucinta Luna saat sedang menjalani proses pemeriksaan polisi

Dalam foto tersebut lucinta luna tampak hanya menggunakan pakaian daster saja.

Terlihat pula, kini rambutnya sudah tumbuh dan tidak botak lagi. (*)

Baca Juga: Lagi, Bangunan Tiga Lantai yang Sedang Dibangun Roboh, di Dekatnya Terparkir Mobil Putih, Videonya Pun Viral

Tag

Editor : Alfa