Menggemaskan, Dua Kucing Ini Berpergian ke Keliling Jepang dan Diabadikan Lewat Instagram

Jumat, 26 April 2019 | 09:45
boredpanda

Berpose dengan latar belakang Gunung Fuji

WIKEN.ID-Kita semua tahu bahwa kucing suka ikan dan mereka sering tidur.

Tapi tahukah kamu kalau mereka juga suka berkeliling?

Ya, sama seperti kamu, kucing juga suka berpergian ke tempat-tempat yang menarik.

Seperti dua ekor kucing di Jepang, yaitu Daikichi dan Fuku-chan.

Kedua kucing ini bersama dengan pemiliknya, Daisuke Nagasawa, telah melakukan perjalanan keliling Jepang selama delapan tahun terakhir.

Baca Juga : Bagikan Keseruannya Libur Bareng Naomi Zaskia, Sikap Wanita Cantik Ini Ke Anak-anak Sule Jadi Sorotan!

Mereka sudah mengunjungi 47 perfektur dan lebih dari 1000 lokasi tujuan.

Semua perjalanan itu sudah mereka dokumentasikan dalam bentuk gambar dan video.

Bahkan akun instagram mereka, @the.traveling.cats dan sudah memiliki lebih dari 8 ribu followers.

Semuanya dimulai pada 2011, karena pekerjaannya, Nagasawa akan sering berpergian dan kedua kucing itu akan ditinggal.

Baca Juga : Belum Resmi Diumumkan KPU, Caleg Lampiaskan Emosinya Memblokir Jalan di 10 Titik

Karena hal ini, mulailah keisengan dan perilaku agresif yang mencegah Nagasawa meninggalkan dua kucingnya dalam perawatan penitipan hewan.

Solusinya muncul entah dari mana, ia akhirnya memutuskan untuk membawa Daikichi dan Fuku-chan dalam perjalanannya.

Agar transportasi lebih mudah dan nyaman, Nagasawa mengadaptasi kereta dorong agar sesuai dengan kebutuhan kucingnya.

Cara lainnya adalah tas punggung dimana kedua kucing bisa menikmati perjalanan mereka melihat pemandangan yang indah.

Inilah beberapa fotonya yang menggemaskan.

Baca Juga : Video Detik-detik Dua Bus Bertabrakan di Putaran Balik, Beruntung Tak Ada Korban Jiwa

boredpanda

Dua kucing berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji

“Akhirnya, pada kunjung ketiga kami di sini, di sisi danau Yamanaka, kami bisa mendapatkan pemandangan terbaik seluruh Gunung Fuji”

Baca Juga : Terduga Pelaku Penyebar Video Asusila Buat Pengakuan, Ini Tanggapan Polisi

boredpanda

Berfoto di sekitar gedung pemerintahan Tokyo

“Dini hari tadi kami berjalan di sekitar Kantor Pemerintah Metropolitan Tokyo untuk menikmati pemandangan bunga sakura.

Ini adalah jejak berjalan kucing favorit kami di dekat kantor kami”

Baca Juga : Penemuan Terbesar Fosil Hewan Bertubuh Lunak yang Hidup Ratusan Tahun Lalu

boredpanda

Berfoto di salah satu tempat wisata populer Jepang

“Dua gerbang Torii, kami pergi ke Hiroshima untuk urusan bisnis dan kami berencana melakukan tamasya kecil di Pulau Miyajima sementara kami berada di sana.

Pertama, kami mengunjungi Kuil Itsukushima di pulau itu.

Ini adalah kuil Shinto yang terkenal di gerbang Torii yang merupakan salah satu tempat wisata paling populer di Jepangdiklasifikasikan sebagai salah satu dari Tiga Pemandangan Jepang.

Kompleks kuil ini terdaftar sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO, dan pemerintah kami telah menunjuk sebagai Treasures Nasional”

Dilansir dari instargam @the.traveling.cats, inilah video perjalanan mereka.

Baca Juga : Masih Ingat dengan TKI Viral Bajindul? Kini Sudah Pensiun dan Berhasil Bangun Rumah Seharga 1M Lho, Sampai Punya Toko!

(*)

Tag :

Editor : Agnes

Sumber : BoredPanda

Baca Lainnya