Follow Us

Berikut Penyebab Mata Kucing Berair dan Cara Mengatasinya

tantri - Rabu, 28 Juni 2023 | 11:51
mata kucing
Pexels.com

mata kucing

WIKEN.ID - Salah satu jenis hewan peliharaan yang memiliki tingkah laku yang lucu dan menggemaskan, yaitu kucing.

Kucing masih menjadi favorit banyak orang untuk dirawat dan dijadikan teman untuk mengusir rasa kesepian.

Jika kamu ingin merawat hewan peliharaan kucing di rumah, tentu harus mengetahui cara memeliharanya dengan benar termasuk saat sakit.

Sama halnya dengan manusia, kucing juga bisa mengalami berbagai jenis masalah kesehatan termasuk mata berair.

Tentunya penyakit mata berair ini akan menganggu aktivittas kucing dalam mencari makan atau bergerak.

Perlu kamu ketahui, jika rasa tidak nyaman ini bisa jadi membuat kucing melukai area mata dengan menggunakan kakinya sendiri.

Maka dari itu kamu perlu mengetahui cara menangani masalah kesehatan ini pada kucing.

Melansir dari Bobo.grid, berikut ini penjelasan penyebab hingga cara menanganinya sebelum mencari bantuan dokter.

Penyebab Mata Kucing Berair

1. Konjungtivitas atau Pink Eye

Jika melihat mata kucing berair, merah, dan meradang, kemungkinan kucing kamu mengalami konjungtivitis atau pink eye.

Kondisi itu yang menjadi penyebab paling umum mata kucing berair.

Infeksi, alergi, bahkan debu bisa menjadi penyebabnya.

Source : Bobo.grid.id

Editor : Hafidh

Latest