Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Baik Bagi Tubuh, Inilah Sederet Manfaat Merendam Kaki dengan Air Garam

Agnes - Kamis, 07 Oktober 2021 | 09:04
Ini manfaat merendam kaki dengan air garam
Pexels.com/Elina Sazonova

Ini manfaat merendam kaki dengan air garam

Sebagai eksfoliasi

Siapa sangka bahan dapur nan sederhana ini bisa menjadi media untuk mengangkat sel kulit mati.

Saat merendam kaki dengan air garam, sel kulit mati yang menempel pada kaki akan terangkat.

Alhasil kulit kaki akan menjadi lembut dan tidak pecah-pecah.

Bukan hanya merendamnya saja, Anda juga bisa melumurkan air garam untuk menggosok sela jari kaki.

Baca Juga: Armand Maulana Mendadak Bongkar Pernah Diancam Cerai oleh Sang Istri, Dewi Gita: Bosen Emang!

Meredakan kulit pecah-pecah

Kulit kaki yang pecah-pecah merupakan masalah yang kerap kita hindari.

Bagi wanita, kulit pecah-pecah merupakan masalah besar yang membuat kurang percaya diri.

Namun siapa sangka, merendam kaki dengan air garam bisa mengatasi masalah tersebut.

Kandungan mineral dalam garam bisa mengurangi peradangan di sekitar area yang pecah-pecah.

Baca Juga: Bak Bangkai yang Tersimpan Rapat, Teuku Wisnu Pernah Terima Ancaman dari Fenny Bauty Sebelum Nikahi Shireen Sungkar: Beda Sama yang Sebelumnya!

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x