Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Memandang Tua dan Muda, Warga di Purbayan Sukoharjo Bahu Membahu Perangi Corona, Semprot Disinfektan Secara Mandiri

Hafidh - Kamis, 26 Maret 2020 | 15:30
Penyemprotan disinfektan secara mandiri di Perum Graha Kencana RT.03/RW.08 Purbayan, Baki, Sukoharjo.
Wiken.ID/Hafidh

Penyemprotan disinfektan secara mandiri di Perum Graha Kencana RT.03/RW.08 Purbayan, Baki, Sukoharjo.

WIKEN.ID -Upaya memerangi wabah virus corona terus dilakukan di berbagai daerah.

Banyak cara yang dapat dilakukan untuk mencegah penularannya, salah satunya dengan penyemprotan cairan disinfektan.

Selain dilakukan gencar-gencaran oleh pemerintah, penyemprotan disinfektan ini juga banyak dilakukan secara mandiri oleh masyarakat.

Kali ini, giliran warga Perum Graha kencana RT.03/RW.08 Kelurahan Purbayan Kecamatan Baki Sukoharjo Jawa Tengah.

Baca Juga: Dipenuhi dengan Kandang Burung, Inilah Tampilan Rumah Jennifer Dunn Dulu, Jauh Beda dengan Istana Mewahnya Kini

Tak ingin warganya terpapar virus corona, para warga di Perum Graha kencana ini secara mandiri, bahu-membahu melakukan penyemprotan dirumahnya.

Penyemprotan disinfektan ini dilaksanakan di seluruh lingkungan Perum Graha Kencana.

Warga bergotong royong melakukan penyemprotan disetiap sudut-sudutnya.

Tak hanya yang tua saja, terdapat pula anak kecil yang terlibat dalam proses penyemprotan tersebut.

Baca Juga: Ayah Nekat Nikahi Anak Kandungnya Sendiri Hingga Hamil 7 Bulan, Sang Ibu: Pasrah Jika Suami Harus Menikahi Putri Saya!

Dengan menggunakan masker, anak itu terlihat mendampingi dan membantu bapaknya menyemprotkan disinfektan.

Anak Kecil ikut menyemprotkan disinfektan di RT.03/RW.08 Purbayan, Sukoharjo
Wiken.ID/Hafidh

Anak Kecil ikut menyemprotkan disinfektan di RT.03/RW.08 Purbayan, Sukoharjo

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x