Kalah setannya, malaikatnya menang, pinter," kata Shireen yang langsung mencium Adam.
Cara Shireen menasehati Adam ketika mengambil mainan milik sekolah ternyata menuai pujian dari netizen.
Akun xxdoo Hi berkomentar, "Pas mami meragain hasutan syetan sama nasehat malaikat maasyaallah lucu banget. Suka cara didiknya"
Akun shaquilla reka dulfa berkomentar, "MasyaAllah , saya suka cara ka shireen mendidik adam dan hawa ????????semoga kalau saya sudh berkeluarga nnti dan punya anak, anak2 nya pinter kaya adam dan hawa :)"
Akun Suci Fadilah berkomentar, "Ya allah shireen km bener2 berubah jd lbh baik stlh menjadi ibu 3 anak. Jauh lbh dewasa, smg bahagia trs ya sm keluarga kecilnya dan smg aku ketularan rezeki diksh keturnan thn ini yg sholeh/a aamiin"
Akun Elis Holisoh berkomentar, "Masyaallah kak shireen cara mendidik adam & hawa lemah lembut patut dicontoh, semoga keluarganya samawa, adam, hawa dan dek sya juga jadi anak yg shaleh & shalehah, insyaallah. Aamiin????????"
Dilansir dari akun Youtube The Sungkars Family, inilah videonya.