Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Berhasil Menemukan Ikan Aneh di Pasar, Akhinya Peneliti ini Ungkap Spesies Baru di Dalam Keluarga Kerapu

Redaksi Wiken - Rabu, 13 November 2019 | 13:45
Sudah Dimakan atau Dijual, Akhinya Peneliti ini Ungkap Spesies Kerapu
Jeff Johnson

Sudah Dimakan atau Dijual, Akhinya Peneliti ini Ungkap Spesies Kerapu

Secara resmi dideskripsikan ke ilmu pengetahuan dalam sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Zootaxa pada bulan Oktober 2019.

Baca Juga: Curi Perhatian Netizen Saat Pelantikan Presiden, Inilah Pesona Pangeran Abdul Mateen Asal Brunei yang Juga Atlet Polo Berkuda

Ikan ini merupakan salah satu dari lebih dari 90 spesies dalam genus Epinephelus yang ditemukan di seluruh dunia.

Johnson mengatakan E. fuscomarginatus dapat ditemukan di bagian tengah Great Barrier Reef di Queensland pada kedalaman sekitar 220 meter atau lebih dari 720 kaki.

Sudah Dimakan atau Dijual, Akhinya Peneliti ini Ungkap Spesies Kerapu

Sudah Dimakan atau Dijual, Akhinya Peneliti ini Ungkap Spesies Kerapu

"Ikan itu mencapai setidaknya 70 sentimeter dan telah dijual di pasar ikan - saya sudah diberitahu bahwa mereka sangat enak," katanya.

Ikan yang tampak biasa-biasa saja, tanpa tanda khas yang nyata, adalah tipikal dari kebanyakan spesies kerapu lainnya.

Inilah yang mungkin menjelaskan mengapa ikan-ikan ini tetap tidak diperhatikan dan tanpa nama untuk waktu yang lama. (*) (Mega Khaerani)

Baca Juga: Sungguh Tragis Nasib Wanita Penjaga Warung, Dibunuh Usai Diperkosa, Gerombolan Pelaku Akhirnya Ditangkap di Jakarta

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x