Dianggap Bahaya, Ternyata Minum Air Dingin Punya Manfaat Setelah Berbuka Puasa, Jangan Lagi Rugi

Jumat, 22 April 2022 | 15:42
Tribunnews.com

Manfaat air dingin setelah berbuka puasa

WIKEN.ID -Tak sedikit orang yang menyukai minuman dingin.

Namun, enggak jarang juga orang yang menghindarinya.

Termasuk beberapa penyanyi menghindari mengonsumsi minuman dingin supaya menjaga suara indah mereka dan tetap optimal walau banyak lagu yang dinyanyikan.

Padahal fakta sebenarnya berbanding terbalik loh.

Khasiat luar biasa bisa diberikan air dingin untuk tubuh setelah seharian berpuasa.

Menurut American College of Sports Medicine’s Position Stand on Exercise and Fluid Replacement mengungkapkan, cairan yang masuk tubuh perlu lebih dingin ketimbang temperatur sekitarnya.

Karena hal tersebutlah, air dingin dinilai bisa membantu kinerja sistem pencernaan.

Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.

Jangan sampai tidak coba ya!

Baca Juga:Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights

Manfaat Air Dingin Saat Berbuka Puasa

Air es dianggap sebagai penyebab seseorang mengalami berbagai masalah kesehatan.

Bahkan, ada orang yang menilai air es bisa membuat tubuh mudah gendut.

Padahal, tidak juga, selagi air es tersebut tidak ditambahkan gula sebenarnya aman saja.

Ada juga yang menganggap bahwa air es susah diserap oleh tubuh.

Bahkan, melansir dari Kompas, menurut tim ahli spesialis kesehatan dari Columbia University menyatakan, cairan yang masuk ke dalam tubuh tidak selalu harus bersuhu ruangan atau hangat untuk bisa diserap dengan baik.

Padahal, ketika berbuka puasa, ada baiknya anda tak langsung makan banyak apalagi sampai kekenyangan.

Baca Juga:Nyesel Baru Tahu Hari ini, Coba Rendam Tahu dengan Air Dingin, Bisa-bisa Kulkas Bisa Nganggur Kalau Lihat Hasilnya

Dikhawatirkan perut justru akan kaget ketika langsung diisi makanan banyak.

Nah, dengan air es, bisa membantu anda untuk mengontrol kalori yang masuk ke dalam tubuh.

Sehingga, anda lebih cepat kenyang dan tidak makan berlebihan.

Dengan begitu, berat badan anda selama berpuasa juga akan lebih terjaga.

Manfaat Rendam Tahu di Air Dingin

1. Rendam tahu dengan air dingin

Cara simpel untuk menyimpan tahu tanpa kulkas adalah merendam tahu dengan air dingin.

Sebelumnya potong tahu dadu dan masukkan ke dalam wadah kedap udara.

Kemudian, tuang dengan air dingin secukupnya.

Baca Juga:Cuma 30 Detik! Lakukan Trik Ini untuk Bersihkan Kulit Kuning Pada Ceker, Gak Perlu Rebus Lama-lama

Tutup dengan penutup wadah kedap udara.

Kamu masih perlu mengganti air dingin secara teratur untuk menjaga agar tahu tetap segar dan lezat ketika diolah.

2. Simpan tahu dengan air larutan garam

Alternitif lain untuk menyimpan tahu tanpa kulkas adalah dengan merendam tahu dalam air larutan garam.

Merendam tahu dengan air asin merupakan metode menyimpan tahu tanpa kulkas yang terbaik.

Air asin akan menjaga kesegaran tahu hingga 10-14 hari lamanya.

Pastinya, kamu perlu mengganti air rendaman tahu secara rutin setiap hari.

Baca Juga:Pantas Ibu-ibu Sekomplek Sering Masak, Bunga Turi Kalau Dimakan Pria Ternyata Efeknya Diluar Dugaan, Bakal Ketagihan!

3. Rendam tahu dengan air bersih

Merendam tahu dengan air bersih juga bisa kamu coba.

Air bersih tidak akan membuat tahu menjadi keras. Pastikan air bersih yang akan kamu gunakan jernih, karena air keruh bisa mendatangkan pertumbuhan bakteri pada tahu.

Dari semua cara simpan tahu di atas, kamu tetap perlu menyimpan tahu dalam wadah kedap udara untuk menghindari adanya pertumbuhan bakteri.

Selain cara penyimpanan, kita juga harus menghindari tahu dengan ciri-ciri ini.

Merendam Kaki dengan Cuka dan Air Dingin

Dilansir dari brightside, berikut ini bahan dapur yang bisa dimanfaatkan untuk merendam kaki.

Baca Juga:Nyesel Telat Tahu, Wanita ini Langsung Alami Hal Tak Bisa Setelah Sering Makan Nasi dengan Daun Kemangi, Mau Coba?

1. Cuka yang serbaguna

Cuka sari apel akan dengan cepat meredakan kaki dan pergelangan kaki yang bengkak dan dapat membantu menenangkan kaki yang kering dan pecah-pecah serta mengobati kapalan.

Berendam dengan bahan ini juga dapat membantu mengurangi bau kaki.

Cuka memiliki sifat antijamur yang baik, jadi mereka yang memiliki jamur kuku mungkin juga ingin mencobanya.

Untuk berendam dengan ini, gunakan air dingin agar kulit tidak kering.

Campurkan 1 bagian cuka dengan 2 bagian air dan rendam kaki Anda dalam campuran tersebut selama 10-15 menit.

Anda dapat menggunakan minyak esensial untuk membuat aroma kuat dari obat cuka Anda lebih menyenangkan.

Baca Juga:Tak Perlu Buang Waktu Cuma Didiamkan, Begini Cara Mencairkan Daging Beku Cuma dalam Hitungan Menit, Catat Caranya!

2. Baking soda untuk kulit kering

Berendam air hangat dengan baking soda bisa menjadi solusi pamungkas jika Anda ingin menghilangkan kulit mati pada kaki.

Obat ini tidak akan membantu semua orang: soda kue bisa mengiritasi dan bahkan bisa mengeringkan kulit.

Mereka yang memiliki kulit sensitif atau alergi harus menghindari spa kaki ini.

Untuk berendam, tambahkan 2-3 sendok makan soda kue ke dalam rendaman kaki penuh air hangat dan rendam kaki Anda di sana selama 10-20 menit.

Oleskan banyak pelembab setelah prosedur ini.

3. Garam epsom untuk mengurangi peradangan

Garam epsom dapat memiliki efek yang cukup baik dalam kasus rasa sakit dan peradangan.

Baca Juga:Menu Diet Anak Kos Ini Wajib Dicoba, Murah Meriah dan Bikin Langsing Dalam 1 Minggu, Nyesel Kalau Dilewatkan

Terlebih lagi, rendaman ini akan menjadi obat yang bagus untuk membantu Anda merasa lebih rileks dan meningkatkan konsentrasi Anda.

Masukkan 2-3 sdm garam ke dalam bak berisi air hangat.

Rendam kaki Anda dalam campuran tersebut selama 10 hingga 15 menit.

Garam dapat membuat kulit menjadi kering, jadi penting untuk melembapkan kaki dengan baik setelah prosedur ini.

Baca Juga:BERITA POPULER : Dari Jangan Lagi Masak Ikan dengan Cara Ini sampai Manfaat Letakkan 1 Ikat Serai Di Bawah Tempat Tidur

Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul,Sering Kali Dianggap Bahaya, Ternyata Ini Manfaat Minum Air Dingin Saat Berbuka Puasa untuk Kesehatan

Tag

Editor : Amel