Jangan Langsung Minum Obat, Beberapa Teknik Pengobatan Tradisonal Ini Ampuh Hilangkan Sakit Kepala Sebelah!

Sabtu, 23 Januari 2021 | 08:30
freepik.com

Jangan langsung minum obat, konsumsi makanan ini yang dapat meredakat sakit kepala.

Jangan Langsung Minum Obat, Beberapa Teknik Pengobatan Tradisonal Ini Ampuh Hilangkan Sakit Kepala Sebelah!

WIKEN.ID -Sekit kepala sebelah atau yang biasa disebut migrain memang menjadi penyakit yang sering dikeluhkan masyarakat.

Sehingga membuat diluar sana terdapat bermacam merk obat untuk sakit kepala sebelah.

Tapi ternyata jangan langsung buru-buru konsumsi obat lho.

Coba dulu makanan-makanan ini yang dapat meredakan sakit kepala sebelah.

Baca Juga: Buru-buru Nikah Secara Privat di Jepang, Reino Barack Bongkar Alasannya Menikah dangan Syahrini, Pelarian dari Luna Maya?

Berikut ini beberapa pengobatan rumahan untuk menghilangkan migrain yang dikutip dari TribunWow.com.

1. Kompres Es

Freepik

Ilustrasi es batu jadi bahan alami hilangkan jerawat batu

Kompres es adalah solusi paling umum untuk mengurangi migrain.

Hal ini membantu untuk mematikan rasa saraf yang menyebabkan rasa sakit yang luar biasa.

Anda cuma perlu menaruh beberapa es batu di selembar kain bersih dan harus menerapkannya ke kepala.

Lakukan ini selama 10-15 menit terus menerus.

Baca Juga: Disebut Rebut Reino Barack dari Luna Maya, Syahrini Akhirnya Bongkar Alasannya Menikahi Mantan Sahabatnya: Itu yang Saya Impikan!

2. Akupresur

teknik akupresur

Akupresur yang adalah cara yang bagus untuk mengurangi migrain secara alami.

Untuk menguranginya, ahli akan memberikan tekanan titik tertentu pada dahi, tangan dan leher Anda.

Ini sebenarnya mengurangi mual, muntah, sakit leher dan gejala migrain lainnya juga.

Selain itu, akupresur juga memiliki manfaat luar biasa untuk sakit kepala biasa.

Baca Juga: Nikahi Brondong 15 Tahun Lebih Muda, Elly Sugigi Disindir Ivan Gunawan Soal Malam Pertama: Kan Udah 6 Kali!

3. Jahe

Minuman jahe

Jahe juga bisa mengurangi nyeri migrain.

Untuk menggunakan ini, Anda harus minum setidaknya 3-4 cangkir teh jahe dalam sehari.

Saat migrain menyerang, Anda bisa mengonsumsi jahe secara langsung.

Mengunyahnya memberikan kelegaan dari rasa sakit.

Faktanya, jahe juga digunakan dalam banyak obat migrain.

Baca Juga: Padahal Sudah Cerai, Rohimah Bongkar Sang Suami Masih Berharap Balikan dengan Meggy Wulandari, Kiwil: Nih Cerita Tersanjung 8 Bakalan Lewat!

4. Magnesium

HealthifyMe
HealthifyMe

Makanan kaya magnesium

Jika tubuh Anda kekurangan magnesium, ini dapat menyebabkan migrain.

Jadi, jika Anda mengalami migrain menambahkan magnesium ke dalam makanan Anda akan baik untuk kesehatan.

Tambahkan makanan seperti kenari, almond, kacang mete, oatmeal, telur dan susu, dan lain-lain.

Baca Juga: Tamu Undangan Hingga Keluarga Tak Ada yang Datang, Mempelai Pria Ini Menangis Tersedu-sedu di Tengah Sepinya Pernikahan

5. Peppermint

https://www.maxpixel.net/photo-5362242
MaxPixel's contributors

Peppermint Peppermint Tea Tee Tea Glass Mint

Peppermint adalah salah satu obat terbaik untuk migrain.

Aromanya yang manis dan menyolok membantu otak meminimalkan rasa sakit.

Minum dua cangkir teh peppermint dengan madu bisa baik untuk kesehatan Anda dan juga migrain. (*)

Baca Juga: Buntut Video Syur Bareng Gisel Viral, Michael Yukinobu de Fretes Ngaku Banyak yang Mau Jadi Istrinya: Banyak DM Ajak Nikah..

Editor : Amel

Baca Lainnya