Wiken.id- Pandemi virus covid-10 di seluruh dunia termasuk Indonesia, memaksa masyarakat untuk bekerja dan belajar dari rumah.
tak heran jika kebutuhan smartphone dan tablet menjadi melonjak.
Dulu satu keluarga dengan 2 anak, cukup ayah dan iobunya saja yang memang hape.
Kini semuanya bisa saja butuh hape, karena sulit berbagi perangkat saat sedang serius bekerja dan belajar.
Baca Juga:5 HP Pilihan Dengan Kapasitas Baterai 5000mAh, Mulai Rp 1 jutaan!
Tak bisa juga sembarang hape atau hape biasa, tapi harus smartphone karena harus bisa install aplikasi video call seperti Zoom, WhatsApp atau Google Meet.
Untungnya di pasaran saat ini sudah banyak beredar smartphone dengan kisaran harga mulai Rp 1 jutaan.
Harga Rp 1 jutaan menjadi sebuah harga yang terbilang best value karena sudah bisa memberikan kinerja lumayan dengan berbagai fitur terkini.
Sebenarnya ada juga deretan smartphone di bawah Rp 1 juta, yaitu di kisaran Rp 750 ribu.