Dianggap Bangkrut Hingga Membuat Mulan Jameela Pasang Iklan Jual Rumah dan Sebut Butuh Uang, Ini Deretan Pundi Uang Ahmad Dhani Saat Masih Berjaya

Minggu, 08 September 2019 | 11:30
Kolase WIKEN.ID/Instagram @mulanjameela1

Dianggap Bangkrut Hingga Membuat Mulan Jameela Pasang Iklan Jual Rumah dan Sebut Butuh Uang, Ini Deretan Pundi Uang Ahmad Dhani Saat Masih Berjaya

WIKEN.ID - Kabar bangkrutnya Ahmad Dhani kian santer terdengar setelah ia mulai terjun ke dunia politik dan mendekam di penjara karena kasus ujaran kebencian.

Selama Ahmad Dhani dipenjara, sang istri Mulan Jameela dikabarkan mesti banting tulang menghidupi keluarga.

Bahkan, baru-baru ini Mulan Jameela memasang iklan jual rumah dalam akun Instagram miliknya @mulanjameela1.

Iklan jual rumah tersebut dipasang di unggahan Instagram Story Mulan pada Jumat (6/9). Rumah yang diiklankan oleh Mulan berada di kawasan Bintaro.Tak main-main, dalam iklan yang dipasang Mulan, rumah mewah dua lantai tersebut dijual dengan harga Rp 2,5 miliar.Rumah mewah tersebut memiliki fasilitas yang lengkap dan berada di lokasi yang strategis.Di keterangan iklan tertulis bahwa penjualan rumah yang diiklankan bersifat urgent, karena sedang butuh uang.

Menanggapi kabar bangkrutnya sang ayah yang kini mendekam di Lapas Cipinang, Jakarta Timur, putra sulung Ahmad Dhani, Al Ghazali mengatakan bahwa kejadian itu merupakan hal yang wajar dalam kehidupan.

Tangkapan layar @mulanjameela1

Dianggap Bangkrut Hingga Membuat Mulan Jameela Pasang Iklan Jual Rumah dan Sebut Butuh Uang, Ini Deretan Pundi Uang Ahmad Dhani Saat Masih Berjaya

Baca Juga: Dulu Miliki Kekayaan Melimpah, Peramal Ini Ternyata Pernah Ramalkan Keterpurukan yang Akan Dihadapi Mulan Jameela dan Ahmad Dhani!

Ahmad Dhani sendiri dikenal sebagai musisi jenius dengan banyak karya yang disukai orang.

Sebelum terpuruk baik dalam karier maupun kondisi finansial, Ahmad Dhani diketahui memiliki harta melimpah.

Ini deretan pundi-pundi uang Ahmad Dhani saat masih berjaya:

1. Manajemen musik bernama Manajemen Republik Cinta

Pada tahun 2007, Ahmad Dhani mendirikan sebuah manajemen keartisan dengan nama Republik Cinta.

Manajemen Republik Cinta sendiri berhasil mengorbitkan beberapa penyanyi dan band-band besar.

Di antaranya adalah The Virgin, Dewi-dewi, TRIAD, dan Mulan Jameela.

Inatagram.com/mulanjameela1

Dianggap Bangkrut Hingga Membuat Mulan Jameela Pasang Iklan Jual Rumah dan Sebut Butuh Uang, Ini Deretan Pundi Uang Ahmad Dhani Saat Masih Berjaya

Baca Juga: Sepuluh Tahun Sudah Menikah dengan Suami Mantan Sahabatnya, Mulan Jameela Mengaku Sempat Membenci Ahmad Dhani!2. Pencipta lagu

Ahmad Dhani merupakan musisi senior yang telah menciptakan puluhan lagu terkenal.

Lagu-lagu ciptaannya tersebut tak jarang jadi lagu hits dan disukai banyak orang.

Tak heran jika kemudian penghasilan terbesar Ahmad Dhani datang dari royalti karya musik ciptaannya.

3. Juri ajang pencarian bakat

Tangkapan layar RCTI

Dianggap Bangkrut Hingga Membuat Mulan Jameela Pasang Iklan Jual Rumah dan Sebut Butuh Uang, Ini Deretan Pundi Uang Ahmad Dhani Saat Masih Berjaya

Punggawa Dewa19 ini pernah menjadi salah satu juri dalam ajang pencarian bakat terbesar di Indonesia.Tidak main-main, bayaran Dhani dalam satu episode bisa mencapai Rp500 juta.Jadi, jangan heran kalau ayah Al, El, Dul ini pada masa jayanya hidup bergelimang harta.

Baca Juga: Jadi Tulang Punggung Keluarga Semenjak Ahmad Dhani Dipenjara, Mulan Jameela Rela Jadi Biduan Dangdut, Inilah Videonya

4. Karaoke

Ahmad Dhani memuliki usaha karaoke keluarga bernama Masterpice Family KTV.Meskipun pernah beredar kabar bahwa dia bukan pemilik karaoke tersebut, namun Dhani berujar kalau nama merek tersebut adalah miliknya.5. Sekolah musikAhmad Dhani juga mendirikan sekolah musik yang bernama Ahmad Dhani School of Rock.Sekolah ini sudah berdiri sejak tahun 2010 dan sudah memiliki cabang di beberapa daerah. (*)

Editor : Rebi

Baca Lainnya